Perkataan Ulama

Pengertian Khilafah Menurut Imam Al Mawardi

PENGERTIAN KHILAFAH/IMAMAH #1

Oleh:
Al-Imam Abu al-Hasan al-Mawardi asy-Syafi’i (w. 450 H)

الإمامة موضوعة لخلافة النبوة في حراسة الدين وسياسة الدنيا.
“Imamah adalah sebutan bagi pengganti Kenabian dalam menjaga agama (Islam) dan mengatur urusan dunia (dengannya).”

Al-Mawardi, Abu al-Hasan ‘Ali bin Muhammad. 2006. Al-Ahkâm As-Sulthâniyyah, (Kairo: Dar al-Hadits) hlm 15

•••

Faidah:
Berarti tujuan utama dari pada khilafah/imamah adalah menggantikan peran Rasulullah dalam menjaga berlangsungnya penerapan agama Islam (syariat Islam) dan sekaligus mengatur urusan duniawi.

•••

[Azizi Fathoni]

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close